NOT SULING DANGDUT

Tanpa bermaksud menggurui, saya ingin sekedar berbagi pengetahuan saya mengenai suling dangdut. Apabila ada kekurangan mohon maaf. Perlu diketahui bahwa saya hanya belajar secara Otodidak, jadi sumbang saran dan koreksi sangatlah saya butuhkan.


catatan:
- Untuk not Si sebenarnya lobang lepas semua pun tidak apa-apa. tapi kemungkinan suling bisa jatuh bila tidak ada yang menahan.
- Bagi yang telah terbiasa menggunakan suling recorder, mungkin penjariannya terasa agak aneh karena cara mainnya memang sedikit berbeda. Seiring dengan keterbiasaan maka akan enjoy dengan sendirinya.

14 komentar:

Anonim mengatakan...

untuk suling arab gimana kan ada nada2 yang g sama dengan nada2 diatas

SulingBambuku mengatakan...

kalau suling arab(Ney/Nay)6 lobang jarak antara lobang ke3-ke4 lebih panjang dari lobang yg lain..

Anonim mengatakan...

kalu g slah suling arab jrak yg lbh lbar lobang k2 - k3

Anonim mengatakan...

kalo rendah gimana? tolong dong :(

SulingBambuku mengatakan...

"rendah" maksudnya gimana Gan?..

via.arfia mengatakan...

bid thanks yah. mudah mudahan dalam seminggu udah bisa :)

Anonim mengatakan...

maaf mau nanya, kalo buat nada sol , la, si rendah gimana nutup lobangnya? makasih

Rahmat mengatakan...

Nanya Mas Yunan
Kalo kirim suling bambu ke Bandar Lampung, Bisa khan..?

sulingbambuku mengatakan...

Anonim mengatakan...
maaf mau nanya, kalo buat nada sol , la, si rendah gimana nutup lobangnya? makasih
jawab: dalam suling bambu tidak ada nada rendah, yg ada adalah nada standar dan nada oktaf(tinggi). nada tinggi bisa didapat ddengan cara meniup lebih keras(perlu latihan lebih jauh)

sulingbambuku mengatakan...

Nanya Mas Yunan
Kalo kirim suling bambu ke Bandar Lampung, Bisa khan..?
jawab: bisa mas, bahkan ke luar negeripun juga bisa kok... sms ke hp saya saja untuk lebih jelasnya

Unknown mengatakan...

Permisi,Numpang Mau tanya mas,misalkan untuk mengiringi lagu dangdut nada dasar A,trus utk sulingnya apa pasti suling kunci A,trus utk lagu dgn nada dasar mayor atau minor apa bedanya di nada suling...mtrnwun sebelumnya

Anonim mengatakan...

kalau sama suling sunda sama ngga gan notnya?

Unknown mengatakan...

numpang tanya om ,,,
lha kalo nada #(kress) kya sperti d keyboart gt gmn om

Sulingbambuku mengatakan...

kalau suling komplet isi 18 ada suling (#) nya juga...

Posting Komentar